Change Leadership Training – UOB Indonesia – Surabaya

Setelah dari Jakarta, roadshow pun berlanjut. Kali ini kota kedua yang menjadi tempat persinggahan dari Change Leaderhsip Training bersama dengan Rumah Perubahan adalah kota Surabaya pada Minggu, 15 Januari 2017.

\"UOBSUB6\"

Bersama dengan 40 peserta, UOB Indonesia mengajak para pimpinan cabang UOB Indonesia area Jawa Timur – Bali untuk beraktivitas. Pembukaan dari pihak UOB Indonesia disambut dengan meriah. Membuat para peserta semakin bersemangat mengikuti kegiatan pelatihan.

\"UOBSUB5\"

Kegiatan di Surabaya pun juga berlangsung dari pagi hingga sore hari. Peserta diajak untuk menjelajahi kota Surabaya melalui aktivitas luar ruangan. Tentu, dengan misi yang harus diselesaikan. Panas dan teriknya Surabaya ternyata tidak menyurutkan semangat dan jiwa kompetitif peserta. Masing-masing berlomba untuk menjadi yang terbaik.

\"UOBSUB4\" \"UOBSUB3\"

Dari kegiatan outdoor, peserta kemudian diajak untuk membahas mengenai apa yang sudah mereka lakukan sepanjang hari. Para peserta tidak hanya mendapatkan insight, melainkan juga wawasan baru.

\"UOBSUB1\" \"UOBSUB2\"

Change Leadership Training diharapkan mampu membawa para pemimpin UOB Indonesia area Jawa Timur – Bali menjadi lebih adaptif dengan perubahan.

Sebarkan!!

Leave a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *