berita

Cak Eko Siap Berbagi Rahasia Sukses

Siapapun penggemar bakso pasti akan mengenal outlet Bakso Malang Kota \”Cak eko\”. Kedai bakso dengan sistem waralaba tersebut saat ini sudah memiliki 101 outlet yang tersebar di 28 kota di Indonesia, bahkan rencananya akan berekspansi hingga luar negri. Waralaba kedai bakso ini bisa terbilang salah satu usaha yang cepat menjamur kemana-mana, sejak dibuka gerai pertama …

Cak Eko Siap Berbagi Rahasia Sukses Read More »

Melatih Para Agen Perubahan PT Angkasa Pura II

\”Perubahan bisa berubah menjadi musibah atau hadiah/berkah. Perubahan akan menjadi musibah jika memunculkan rasa takut berlebihan. Saya akan dipecat? Akan dipindah? Jadi begitu ada perubahan merasa tidak nyaman,\” ujar Prof Rhenald Kasali. Pemaparan tentang management change itu disampaikan Prof Rhenald Kasali dalam pelatihan \”Character Building\” yang diikuti oleh sekitar 55 orang manajer dari PT Angkasa Pura II. …

Melatih Para Agen Perubahan PT Angkasa Pura II Read More »

Pelatihan Chevron The Winning Team for Green Corridor Initiative (GCI)

Senyum terkembang dari wajah peserta saat mereka diminta untuk membuat yel-yel , tak jarang tawa pun pecah saat mereka membuat gerakan koreografi untuk yel-yel. Mereka adalah para peserta  Pelatihan Chevron The Winning Team for Green Corridor Initiative (GCI). Pelatihan yang diikuti oleh 26 peserta ini merupakan hasil kerjasama antara Chevron, Yayasan Kehati dan Rumah Perubahan. …

Pelatihan Chevron The Winning Team for Green Corridor Initiative (GCI) Read More »

Prof Rhenald Kasali PhD Luncurkan Buku ke-21: \”Cracking Entrepeneurs\”

\”Cracking Entrepeneurs adalah orang-orang yang connecting the dots. Jika orang-orang biasa hanya melihat dots itu sebagai titik, Cracking Entrepeneurs mampu menghubungkan titik-titik itu,\” demikian penjelasan Prof Rhenald Kasali tentang Cracking Entrepeneur. Ya, Prof Rhenald Kasali kembali meluncurkan buku terbarunya yang berjudul “Cracking Entrepreneur”pada hari kamis (5/7/2012) di Mercantile athletic club, World Trade Centre, Jakarta. \”Cracking Entrepeneurs\” merupakan buku …

Prof Rhenald Kasali PhD Luncurkan Buku ke-21: \”Cracking Entrepeneurs\” Read More »

Prof Rhenald Kasali PhD Luncurkan Buku ke-21: \”Cracking Entrepeneurs\”

\”Cracking Entrepeneurs adalah orang-orang yang connecting the dots. Jika orang-orang biasa hanya melihat dots itu sebagai titik, Cracking Entrepeneurs mampu menghubungkan titik-titik itu,\” demikian penjelasan Prof Rhenald Kasali tentang Cracking Entrepeneur. Ya, Prof Rhenald Kasali kembali meluncurkan buku terbarunya yang berjudul “Cracking Entrepreneur”pada hari kamis (5/7/2012) di Mercantile athletic club, World Trade Centre, Jakarta. \”Cracking Entrepeneurs\” merupakan buku …

Prof Rhenald Kasali PhD Luncurkan Buku ke-21: \”Cracking Entrepeneurs\” Read More »

Dulu Tukang Becak, Kini Punya 10 Mobil dan 2 Pabrik

JAKARTA, KOMPAS.com — Bertahun-tahun lamanya Sanim menggantungkan nasib pada sebuah becak yang dimilikinya. Kini nasibnya berubah, ia menjadi jutawan dengan dua pabrik, tiga rumah, 10 mobil, dan dua kali haji dari usahanya itu. Sanim (60) merupakan seorang pengusaha asal Desa Rawa Urip, Kecamatan Pangenan, Kabupaten Cirebon, Jawa Barat. Ia menjadi salah satu contoh warga yang …

Dulu Tukang Becak, Kini Punya 10 Mobil dan 2 Pabrik Read More »

Budaya Baru Tower Bersama Group

Keberhasilan seseorang bermula dari proses naik turun yang panjang. Untuk berhasil, dibutuhkan kerja keras dan semangat pantang menyerah. Tentunya akan lebih baik lagi jika kerja keras itu juga dijadikan kebiasaan/budaya yang dilakukan sehari-hari secara otomatis. Tower Bersama Group yang bergerak dalam pelayanan infrastruktur telekomunikasi, memandang pentingnya menanamkan budaya kerja yang baik sejak dini. Sebanyak 15 …

Budaya Baru Tower Bersama Group Read More »

Rumah Perubahan Membantu Para Karyawan ISS Menjadi \”Driver\”

Ditengah kompetisi yang kian ketat, ISS sebagai market leader dalam industri penyedia jasa outsourcing harus sigap dalam merespons berbagai perubahan yang  terjadi. Berbagai pelatihan dilakukan untuk para karyawannya, termasuk pelatihan manajemen yang dilakukan melalui kerjasama dengan Rumah Perubahan yang didirikan oleh , Prof Rhenald Kasali. “Sistem pendidikan kita selalu menghafal, memorizing, bukan berpikir kritis, kita harus berpikir dan bertanya, challenge diri …

Rumah Perubahan Membantu Para Karyawan ISS Menjadi \”Driver\” Read More »

Rumah Perubahan Membantu Para Karyawan ISS Menjadi \”Driver\”

Ditengah kompetisi yang kian ketat, ISS sebagai market leader dalam industri penyedia jasa outsourcing harus sigap dalam merespons berbagai perubahan yang  terjadi. Berbagai pelatihan dilakukan untuk para karyawannya, termasuk pelatihan manajemen yang dilakukan melalui kerjasama dengan Rumah Perubahan yang didirikan oleh , Prof Rhenald Kasali. “Sistem pendidikan kita selalu menghafal, memorizing, bukan berpikir kritis, kita harus berpikir dan bertanya, challenge diri …

Rumah Perubahan Membantu Para Karyawan ISS Menjadi \”Driver\” Read More »

Syarief Hasan: Entrepreneur Can Change The World

Menteri Koperasi dan UKM Syarief Hasan berbicara banyak mengenai entrepreneur dan program-program pemerintah untuk kemajuan UKM di Indonesia dalam  launching buku Cracking Entrepreneur Prof. Rhenald Kasali yang dilaksanakan pada 5 Juli 2012. “Entrepreneur itu akan mengubah semua hal, mulai dari pribadi, masyarakat, bangsa dan  dunia” ungakap Syarief . Dalam acara tersebut Syarief Hasan berbicara mengenai …

Syarief Hasan: Entrepreneur Can Change The World Read More »